Senin, 09 Maret 2009
profil rudy lim
Rudy Lim, Lahir 11 Agustus 1982, di sebuah kota kecil Bagansiapiapi, Riau. Dibesarkan dengan didikan orangtua yang keras dan disiplin tinggi, tumbuh menjadi anak muda yang mempunyai mental yang kuat, ambisius dan mandiri.
Mr. Rudy Lim
Pria yang memiliki hobby membaca, travelling, dan olah raga ini sudah dikenal sangat aktif sejak kecil. Sejak dibangku sekolah ia sudah aktif dalam berbagai kegiatan sekolah. Ia juga sempat menekuni olah raga karate di bangku SMU, dari karate beliau belajar mental kesatria, jujur, disiplin, dan bertanggung jawab.
Pada tahun 2000, merantau ke Jakarta dan melanjutkan kuliah S1 di Universitas Bina Nusantara. Sejak akhir tahun 2000,ia memulai bisnis sendiri dan ikut bergabung dalam bisnis MLM. Dari bisnis inilah ia membayar kuliah sendiri serta hidup mandiri di Jakarta. Dari bisnis MLM, ia mengenal dunia motivasi dan training, beliau aktif dalam berbagai training dan seminar, dan dari situlah beliau bertemu dengan para Top Motivator Indonesia maupun luar negeri, Guru pertama beliau Mr Andrew Ho (Mr. the BEST, Top Motivator Asia ) dan juga Billi P.S. Lim (pengarang buku Dare to Fail, World’s #1 Failure Guru) ia mulai tertarik dan berani untuk investasi dalam mengikuti berbagai seminar dan training dari Guru-guru Sukses, motivator dan trainer dari dalam maupun luar negeri.
Hasilnya, Ia selalu mempraktekan apa yang beliau pelajari dan mengajarkannya lagi kepada orang lain, banyak training dan seminar motivasi yang dibawakan berhasil. Lewat pengalamannya , saat ini ia sering diundang sebagai pembicara seminar dan motivator di beberapa perusahaan, organisasi, universitas, dan talkshow di radio, selain itu disela-sela waktunya, beliau juga aktif dalam menulis artikel motivasi dan inspirasi.
Pertengahan 2007, beliau mendirikan YOUNGS Enterprise dengan misi memberikan motivasi kepada semua orang tentang kesuksesan dan membangun jiwa wirausaha muda di seluruh Indonesia serta memberikan sarana serta inspirasi dalam memulai karir. Sehingga beliau dijuluki sebagai : Inspirator Muda No.1 Indonesia
Saat ini beliau lebih dikenal sebagai seorang Inspirator Muda, pengusaha, penulis buku, & public speaker. Saat ini Ia sedang mempersiapkan sebuah buku Inspirasi khusus buat anak muda, dan aktif dalam berbagai kegiatan, diantaranya :
1. Sebagai Founder & CEO of Youngs Enterprise
2. Sebagai Founder & Director of Youngs Spirit Indonesia
3. Sebagai Master Trainer "Personal Breakthrough Seminar"
4. Sebagai Pengasuh rubrik motivasi di www.bagansiapiapi.net
5. Sebagai Kolumnis di www.andrewho-uol.com University of Life
6. Penulis Tetap di www.andriewongso.com , Portal Motivasi No.1
Untuk mengundang Rudy Lim sebagai pembicara seminar maupun in-house training, Anda dapat menghubunginya di nomor handphone: 0812-8500-686 atau email: info@rudylim.com This e-mail address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
instanx
Total Tayangan Halaman
Categories
- abdul muid badrun (2)
- Acha Septriasa (4)
- ade asep syafruddin (4)
- alexandra dewi (1)
- alpiyanto (1)
- andrew ho (91)
- Ardian syam (22)
- arief yuntanu (2)
- arif gunawan (40)
- arif yustanu (1)
- artikel (13118)
- bambang trim (1)
- beni bevly (1)
- berita (3795)
- BLOGERNAS (1)
- damardi darmawangsa (13)
- danang a akbarona (2)
- dany chandra (3)
- dewi lestari (1)
- Dian Sastro (1)
- didik darmanto (2)
- dodi mawardi (2)
- DOWNLOAD EBOOK GRATIS (234)
- edi zaqeus (1)
- edit (110)
- eko jalu santoso (1)
- eni kusuma (11)
- goenardjoadi goenawan (1)
- hari subagya (7)
- haryanto kandani (4)
- hendra (10)
- ida kuraeny (1)
- indra cahya (1)
- iqnatius muk kuang (8)
- jennie s bev (1)
- johanes koraang (1)
- joko susilo (47)
- joni liu (2)
- joshua w utomo (2)
- joycelina (1)
- kerjadarirumah (4)
- kristopher david (1)
- lamser aritonang (1)
- Luna maya (15)
- m ichsan (41)
- m ikbal (1)
- Mariana Renata (1)
- marsello ginting (1)
- marzuki usman (3)
- Mieke Amalia (1)
- mugi subagya (1)
- muk kuang (1)
- Mulan Jameela (1)
- original artikel (103)
- profil (3)
- pujiono (1)
- rab a broto (4)
- Revalina S. Temat (3)
- riyanto s (4)
- ronal frank (2)
- roni jamaludin (1)
- ruby herman (1)
- ruddy kusnadi (1)
- rudy lim (19)
- sansulung john sum (1)
- saumimam saud (1)
- stephen barnabas (1)
- suryanto wijaya (3)
- syahril syam (17)
- tan bonaventura andika sumarjo (1)
- tanadi santoso (1)
- tante girang (454)
- thomas sugiarto (8)
- tung desem waringin (4)
- undang a halim (1)
- walpaper (50)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar