Kamis, 25 Agustus 2011
Rencana China selamatkan bumi dari Apophis tahun 2036!
Asteroid Apophis akan menabrak bumi? Akankah bencana ini menjadi akhir dari peradaban manusia?. Sebagian orang mungkin akan berkata "mungkin", tapi lain lagi dengan para ilmuwan China. Karena ilmuwan China kini tengah merancang rencana menyelamatkan bumi dari hantaman asteroid tahun 2036.
Sekelompok ahli astronomi China yang dipimpin Shengping Gong dari Universitas Tsinghua, Beijing, menyiapkan rencana untuk menghindari hantaman asteroid Apophis pada bumi. Tabrakan ini diperkirakan akan terjadi pada 2036.
Ilmuwan lain mengatakan, kemungkinan kecil peristiwa tabrakan ini tidak akan terjadi karena asteroid tersebut akan tergerus menjadi serpihan. Walau begitu, diberitakan The Hindu, Gong tetap berrencana membuat dan memasang sebuah pesawat luar angkasa untuk mengubah haluan gerak asteroid itu.
Pesawat ini akan berkecepatan 90 km/detik, yang jika berhasil diciptakan, akan mampu mencegah Apophis kembali ke bumi.
Walau idenya bagus, tapi kemungkinan besar akan sulit terrealisasi karena bisa jadi pesawat ini malah akan rusak akibat terkena badai matahari.
Ilmuwan memperkirakan asteroid Apophis berdiameter 270 meter ini, akan berada pada posisi 37.000—38.000 km dari bumi pada 2029. Asteroid berbobot 46 juta ton itu diperkirakan dapat menghancurkan satu negara di Eropa. Peristiwa tabrakannya diprediksi terjadi pada 13 April 2036.
referensi: inilah.com
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
instanx
Total Tayangan Halaman
Categories
- abdul muid badrun (2)
- Acha Septriasa (4)
- ade asep syafruddin (4)
- alexandra dewi (1)
- alpiyanto (1)
- andrew ho (91)
- Ardian syam (22)
- arief yuntanu (2)
- arif gunawan (40)
- arif yustanu (1)
- artikel (13118)
- bambang trim (1)
- beni bevly (1)
- berita (3795)
- BLOGERNAS (1)
- damardi darmawangsa (13)
- danang a akbarona (2)
- dany chandra (3)
- dewi lestari (1)
- Dian Sastro (1)
- didik darmanto (2)
- dodi mawardi (2)
- DOWNLOAD EBOOK GRATIS (234)
- edi zaqeus (1)
- edit (110)
- eko jalu santoso (1)
- eni kusuma (11)
- goenardjoadi goenawan (1)
- hari subagya (7)
- haryanto kandani (4)
- hendra (10)
- ida kuraeny (1)
- indra cahya (1)
- iqnatius muk kuang (8)
- jennie s bev (1)
- johanes koraang (1)
- joko susilo (47)
- joni liu (2)
- joshua w utomo (2)
- joycelina (1)
- kerjadarirumah (4)
- kristopher david (1)
- lamser aritonang (1)
- Luna maya (15)
- m ichsan (41)
- m ikbal (1)
- Mariana Renata (1)
- marsello ginting (1)
- marzuki usman (3)
- Mieke Amalia (1)
- mugi subagya (1)
- muk kuang (1)
- Mulan Jameela (1)
- original artikel (103)
- profil (3)
- pujiono (1)
- rab a broto (4)
- Revalina S. Temat (3)
- riyanto s (4)
- ronal frank (2)
- roni jamaludin (1)
- ruby herman (1)
- ruddy kusnadi (1)
- rudy lim (19)
- sansulung john sum (1)
- saumimam saud (1)
- stephen barnabas (1)
- suryanto wijaya (3)
- syahril syam (17)
- tan bonaventura andika sumarjo (1)
- tanadi santoso (1)
- tante girang (454)
- thomas sugiarto (8)
- tung desem waringin (4)
- undang a halim (1)
- walpaper (50)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar